Berita Desa

  • Gebyar Seni Budaya Desa Karangasem Tahun 2019

    10 September 2019 12:06:21 WIB Aan Dwiwahyudi
    Gebyar Seni Budaya Desa Karangasem Tahun 2019
    Karangasem (SIDA) - Pemerintah Desa Karangasem melaksanakan gebyar seni budaya pada hari Sabtu (07/09). Kegiatan yang berlangsung di Balai Desa Karangasem ini rutin dilaksanakan setiap tahun. Selain dalam rangka melestarikan seni dan budaya yang ada, kegiatan juga dimaksud dalam rangka memperingati Hari ..selengkapnya

  • Camat Ponjong Membuka Langsung Acara Gebyar Seni Budaya

    09 September 2019 15:19:16 WIB Aan Dwiwahyudi
    Camat Ponjong Membuka Langsung Acara Gebyar Seni Budaya
    Karangasem (SIDA) - Pada hari Sabtu (07/09) Pemerintah Desa Karangasem melaksanakan acara Gebyar Seni dan Budaya. Acara tersebut dilaksanakan bersamaan dengan kampanye GERMAS yang dilaksanakan oleh UPT Puskesmas Ponjong II. Dalam acara gebyar seni budaya tersebut menampilkan berbagai kelompok seni budaya ..selengkapnya

  • Kampanye GERMAS, UPT Puskesmas Ponjong II Melakukan Pemeriksaan Kesehatan Gratis

    09 September 2019 11:17:57 WIB Aan Dwiwahyudi
    Kampanye GERMAS, UPT Puskesmas Ponjong II Melakukan Pemeriksaan Kesehatan Gratis
    Karangasem (SIDA) - Kampanye GERMAS yang dilaksanakan di Balai Desa Karangasem diisi dengan berbagai acara. Pada hari yang sama, Sabtu (07/09) UPT Puskesmas Ponjong II juga melakukan pemeriksaan kesehatan gratis. Pemeriksaan kesehatan tersebut menyasar seluruh peserta GERMAS, mulai dari Perangkat Desa, ..selengkapnya

  • Sebagai Bentuk Apresiasi, Camat Berikan Doorprice pada Kader Kesehatan

    09 September 2019 10:45:37 WIB Aan Dwiwahyudi
    Sebagai Bentuk Apresiasi, Camat Berikan Doorprice pada Kader Kesehatan
    Karangasem (SIDA) - Acara kampanye GERMAS yang dilaksanakan pada Sabtu (07/09) juga dihadiri langsung oleh Camat Ponjong, Raden Asis Budiarto, S.Sos. Dalam sambutannya, beliau menyampaikan ucapan terima kasih kepada UPT Puskesmas Ponjong II serta Pemerintah Desa yang telah menggelar acara tersebut. Disamping ..selengkapnya

  • Kampanyekan GERMAS, Ibu-ibu Kader Kesehatan Berlomba Membuat PMT

    09 September 2019 10:27:12 WIB Aan Dwiwahyudi
    Kampanyekan GERMAS, Ibu-ibu Kader Kesehatan Berlomba Membuat PMT
    Karangasem (SIDA) - Kampanye GERMAS yang dilaksanakan UPT Puskesmas Ponjong II tidak hanya diisi dengan acara senam massal. Pada hari yang sama, Sabtu (07/09) kegiatan tersebut juga diisi dengan berbagai acara, salah satunya adalah lomba kreasi PMT (Pemberian Makanan Tambahan). Para Kader Kesehatan dari ..selengkapnya

  • UPT Puskesmas Ponjong II Selenggarakan Kampanye GERMAS

    09 September 2019 10:09:10 WIB Aan Dwiwahyudi
    UPT Puskesmas Ponjong II Selenggarakan Kampanye GERMAS
    Karangasem (SIDA) - Pada hari Sabtu (07/09) UPT Puskesmas Ponjong II melaksanakan kegiatan kampanye Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS). Acara tersebut dihadiri langsung oleh Camat Ponjong beserta unsur Forkompinca, Kepala Desa serta Perangkat Desa, Kader Kesehatan, dan juga berbagai lapisan masyarakat. ..selengkapnya

  • Sambut Tahun Baru Hijriyah, Jamaah Gelar Acara Sholawat

    01 September 2019 12:11:43 WIB Aan Dwiwahyudi
    Sambut Tahun Baru Hijriyah, Jamaah Gelar Acara Sholawat
    Karangasem (SIDA) - Pada Sabtu (31/08) malam hari, jamaah Masjid Abdurrahman menggelar acara sholawat Nabi. Kegiatan ini dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam 1 Muharram 1441 H yang jatuh pada hari Minggu tanggal 1 September 2019. Acara yang dimulai setelah shalat Isya berjamaah ini diikuti oleh seluruh ..selengkapnya

  • Selamat Tahun Baru Islam 1441 H

    01 September 2019 10:15:13 WIB Aan Dwiwahyudi
    Selamat Tahun Baru Islam 1441 H
    Karangasem (SIDA) - Segenap jajaran Pemerintah Desa Karangasem Kecamatan Ponjong Kabupaten Gunungkidul mengucapkan Selamat Tahun Baru Islam 1 Muharram 1441 H. Dengan momen ini mari kita jadikan ajang untuk mempertebal iman, meningkatkan ibadah, serta menebar kebaikan bagi sesama. Semoga kita senantiasa ..selengkapnya