Dinkes Bagikan Disinfektan
Aan Dwiwahyudi 09 April 2020 13:52:43 WIB
Karangasem (SIDA) - Pada hari Senin (06/04/2020) Pemerintah Desa Karangasem menerima benih disinfektan dari Dinas Kesehatan Kabupaten Gunungkidul. Benih tersebut berupa serbuk kaporit dengan kadar 90%. Kaporit ini dapat dilarutkan dengan air sesuai petunjuk yang ada untuk dapat digunakan sebagai disinfektan. Barang tersebut dibagikan kepada tiap-tiap RT yang ada di wilayah Desa Karangasem
Benih disinfektan ini diserahkan oleh Endah Nur Wakhid, A.Md, Keb dan Kustini, S, Tr. KL dari UPT Puskesmas Ponjong II. Selain itu Desa Karangasem juga diberikan banner dan flayer yang berisi himbauan serta pencegahan penyebaran Covid-19. Dengan demikian diharapkan dapat meminimalisir masuknya Covid-19 ke wilayah Desa Karangasem. (aan)
Foto : Endah Nur Wakhid, A.Md, Keb
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Lomba Fotografi Desa Wisata Karangasem
- Selamat Hari Jadi ke-269 Daerah Istimewa Yogyakarta
- Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1445 H
- Peraturan Kalurahan Karangasem Nomor 5 Tahun 2023 tentang APBKal 2024
- Laporan Pertanggungjawaban Realisasi APBKal Tahun Anggaran 2023
- Validasi Data Stunting
- Akses Air Bersih Terpantau Aman